Bupati Pacitan Rotasi Pejabat Di Jumat Keramat.

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 14 April 2023 - 12:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji saat melantik pejabat Pemkab Pacitan. ( Apriyanto/Pacitan).

Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji saat melantik pejabat Pemkab Pacitan. ( Apriyanto/Pacitan).

PACITAN – [ Jatimnesia.com]- Jumat keramat, Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji merotasi sejumlah pejabat eselon II ( dua) dilingkup Pemerintah kabupaten ( Pemkab) Pacitan, Jumat ( 14/4).

Staf Ahli Bupati Bidang Sosial Kemasyarakatan Sumber Daya Manusia (BSKSDM) Tri Mujiharto kini menempati jabatan baru Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil ( Dispendukcapil).

Rudi Haryanto, yang semula menjabat sebagai Asisten Sekretaris Daerah (ASD) Kabupaten Pacitan dimutasi menjadi Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) menggantikan H.M.Yunus Hariadi karena pensiun.

Baca Juga :  Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.

Kepala Dinas Pertanian, Pamuji ditark menjadi Staf Ahli Bupati, sedangkan Bambang Marhendrawan diberikan kursi Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Pacitan.

Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji berharap, semua pejabat bisa menjadi motor penggerak terjadinya perubahan di organisasi masing-masing serta komitmen untuk berkolaborasi membangun Pacitan ke arah yang lebih baik.

” Saya yakin saudara mampu melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang dipercayakan oleh pemerintah dengan sebaik-baiknya, sesuai bekal pengalaman yang saudara-saudara miliki selama ini,” kata Bupati Pacitan, Jumat (14/4).

Baca Juga :  Breaking News : Gempa Tuban Dirasakan Warga Ngawi.

Mas Aji sapaan Bupati Pacitan meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diberikan mandat sebagai pimpinan wajib peka terkait perkembangan di masyarakat saat ini. ” Menjadi pemimpin itu harus peka terhadap segala sesuatu,mereka di bidang apa, maka harus peka,” Pungkasnya.

Berita Terkait

Pemilu Aman Damai, TNI Apresiasi Rakyat Magetan.
Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.
THR ASN Dan Anggota DPRD Magetan Cair, Pegawai Non ASN Tidak Dapat.
Warga Panekan Magetan Tewas Tersengat Listrik.
Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.
Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.
Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.
Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.
Berita ini 2,318 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:24 WIB

Pemilu Aman Damai, TNI Apresiasi Rakyat Magetan.

Kamis, 28 Maret 2024 - 23:32 WIB

Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.

Kamis, 28 Maret 2024 - 23:18 WIB

THR ASN Dan Anggota DPRD Magetan Cair, Pegawai Non ASN Tidak Dapat.

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:46 WIB

Warga Panekan Magetan Tewas Tersengat Listrik.

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:05 WIB

Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:42 WIB

Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.

Rabu, 27 Maret 2024 - 15:41 WIB

Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:37 WIB

Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.

Berita Terbaru

Berita Update

Pemilu Aman Damai, TNI Apresiasi Rakyat Magetan.

Jumat, 29 Mar 2024 - 14:24 WIB

Eko Muryanto, Kepala Dinas PMD Magetan. ( Ist/Jatimnesia/Magetan).

Berita Update

Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.

Kamis, 28 Mar 2024 - 23:32 WIB

Polisi Olah TKP Perangkat Listrik Rumah Korban. ( Jatimnesia/Ist)

Berita Update

Warga Panekan Magetan Tewas Tersengat Listrik.

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:46 WIB