Dibeli Pemkab Magetan Rp 3,8 Miliar, Kontainer PCR Alih Fungsi.

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 8 Juli 2024 - 18:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mobile PCR milik Pemkab Magetan

Mobile PCR milik Pemkab Magetan

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Masih ingat pengadaaan Mobile Polymerase Chain Reaction (PCR) Pemerintah kabupaten (Pemkab) Magetan senilai Rp 3,8 Miliar.

Kini armada tersebut digunakan untuk mengecek spesimen penyakit sejenis Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan Tuberkulosis (TBC).

“ Alat PCR tak hanya mengecek Covid, melainkan juga TBC dan HIV, “ kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Magetan dr Rohmad Hidayat, Senin (8/7).

Baca Juga :  Di Magetan, Kades Tersangka Dugaan Korupsi Minta Penangguhan Penahanan.

Karena tidak lagi berfungsi untuk PCR Coronavirus disease (Covid), peralatan didalam Kontainer tersebut ke ruangan Labkesda.

“ Di Labkesda sudah ada ruangan yang memadai untuk alat PCR tersebut, dan kami pindahkan kesana, “ beber dr Rohmad Hidayat.

Baca Juga :  Dinkes Magetan Diminta Awasi Es Teh Kemasan.

Kadinkes Magetan mengaku akan mengunakan truk Kontainer tersebut untuk mengangkut obat – obatan.

“ Kita berencana untuk sarana pendistribusian obat dan vaksin karena obat-obatan tersebut memerlukan mobil distribusi yang didalamnya bisa diatur suhunya, “ pungkas Kepala Dinkes Magetan.

Berita Terkait

Dinkes Magetan Diminta Awasi Es Teh Kemasan.
RSUD dr Darsono Pacitan Bangun Gedung Rawat Jalan.
RSDS Magetan Dilengkapi Dokter Spesialis THT.
BIAS Sasar Belasan Ribu Pelajar Magetan.
Kawanan Kera Turun Gunung, Dinkes Magetan Minta Waspadai Virus Cacar Monyet.
Pemkab Pacitan Bantu Penyembuhan Asril.
Temukan 42 Kasus HIVAIDS Di Magetan.
Dinkes Ngawi Gandeng Unair Sosialisasi Bahaya Merokok.

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:02 WIB

Dinkes Magetan Diminta Awasi Es Teh Kemasan.

Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:38 WIB

RSUD dr Darsono Pacitan Bangun Gedung Rawat Jalan.

Kamis, 26 September 2024 - 16:09 WIB

RSDS Magetan Dilengkapi Dokter Spesialis THT.

Jumat, 13 September 2024 - 18:13 WIB

BIAS Sasar Belasan Ribu Pelajar Magetan.

Jumat, 6 September 2024 - 17:38 WIB

Kawanan Kera Turun Gunung, Dinkes Magetan Minta Waspadai Virus Cacar Monyet.

Senin, 12 Agustus 2024 - 17:08 WIB

Pemkab Pacitan Bantu Penyembuhan Asril.

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 14:03 WIB

Temukan 42 Kasus HIVAIDS Di Magetan.

Selasa, 30 Juli 2024 - 22:17 WIB

Dinkes Ngawi Gandeng Unair Sosialisasi Bahaya Merokok.

Berita Terbaru

 Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono. ( Septian Bayu/Magetan).

Metropolis

Pj Gubernur Jatim Larang Pembullyan Pelajar SMA Lebel Taruna.

Selasa, 15 Okt 2024 - 18:24 WIB

DKPP Pacitan aktif mendampingi petani tembakau. ( Apriyanto/Pacitan).

PACITAN

DKPP Pacitan Marathon Beri Pelatihan Petani Tembakau.

Selasa, 15 Okt 2024 - 18:18 WIB

ers Rilis Satpol PP & Damkar Magetan bersama Kantor Beacukai Madiun.

Hukum & Kriminal

Simpan Rokok Ilegal, Warga Magetan Didenda Rp 85 Juta.

Selasa, 15 Okt 2024 - 18:13 WIB

ruas tol solo - kertosono

Politik & Pemerintahan

DPRD Dan Bupati Magetan Terpilih Didesak Update Perpres 80/2019.

Selasa, 15 Okt 2024 - 18:07 WIB

es teh kemasan.

Kesehatan

Dinkes Magetan Diminta Awasi Es Teh Kemasan.

Selasa, 15 Okt 2024 - 18:02 WIB