DPRD Pacitan Desak Pemkab Cari Solusi Atasi Krisis Dokter.

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 9 Januari 2022 - 21:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lancur Susanto, Ketua Komisi II DPRD Pacitan. ( Apriyanto/Pacitan)

Lancur Susanto, Ketua Komisi II DPRD Pacitan. ( Apriyanto/Pacitan)

PACITAN – (Jatimnesia.com)- Krisis tenaga dokter di Kabupaten Pacitan membuat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pacitan jengah. Legislator meminta Pemerintah kabupaten ( Pemkab) Pacitan menggali solusi agar ketersidiaan dokter di Pacitan segera tercukupi.

Dewan berharap opsi – opsi dapat diambil oleh eksekutif untuk menangani krisis dokter umum maupun spesialis di Kabupaten Pacitan. ” Pemerintah Kabupaten perlu mengupayakan bagaimana tercukupi dokter di Pacitan dengan beberapa cara, mungkin dengan menyesuaikan kesejahteraan para dokter yang bersedia bertugas di Pacitan,” kata Lancur Susanto, Ketua Komisi II (dua) DPRD Pacitan, Minggu (9/1).

Baca Juga :  OPD Magetan Ramai - Ramai MoU dengan Kejaksaan.

Lancur tidak ingin masyarakat khususnya warga Kabupaten Pacitan harus keluar wilayah untuk berobat karena minimnya tenaga dokter diwilayahnya sendiri. ” Mengingat tenaga dokter sangat penting dibutuhkan oleh masyarakat Pacitan, apalagi dokter sepesialis ini juga sangat penting, jangan sampai masyarakat Pacitan keluar kota untuk berobat,” jelas politisi Partai Golkar tersebut.

Baca Juga :  Breaking News : PO Mira Laka Di Ngawi, Tabrak Teras Rumah Warga.

Diberitakan sebelumnya, Kabupaten Pacitan kekurangan tenaga dokter. Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji mengakui fakta tersebut. ” Catatan kita khususnya untuk kekurangan dokter di Pacitan, dan itu memang benar kalau kita masih kurang sekali dokter di Pacitan. Untuk sesuai rasio yang di tetap kan oleh WHO dan itu merupakan tugas kami sebagai kepala daerah,” kata Bupati Pacitan, Sabtu (8/1).

Berita Terkait

Bupati Blitar Rini Syarifah Resmikan Bazar Ramadan.
Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.
Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.
Peringati HKG-PKK Ke-52, Walikota Blitar Ajak Masyarakat Gencarkan Tanam Cabai.
Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.
Bupati Blitar Serahkan Hibah Masjid Bahrul Huda Wlingi.
Ops Keselamatan Semeru 2024, Fatalitas Lakalantas Di Magetan Turun Drastis.
Satpol PP Magetan Razia THM Karaoke.
Berita ini 77 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 Maret 2024 - 14:45 WIB

Bupati Blitar Rini Syarifah Resmikan Bazar Ramadan.

Selasa, 19 Maret 2024 - 10:24 WIB

Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.

Selasa, 19 Maret 2024 - 10:14 WIB

Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.

Senin, 18 Maret 2024 - 15:25 WIB

Peringati HKG-PKK Ke-52, Walikota Blitar Ajak Masyarakat Gencarkan Tanam Cabai.

Senin, 18 Maret 2024 - 15:09 WIB

Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.

Minggu, 17 Maret 2024 - 18:39 WIB

Ops Keselamatan Semeru 2024, Fatalitas Lakalantas Di Magetan Turun Drastis.

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:29 WIB

Satpol PP Magetan Razia THM Karaoke.

Minggu, 17 Maret 2024 - 13:51 WIB

Babak Baru Paska PN Magetan Tolak Gugatan Mantan Modin Desa Pojok.

Berita Terbaru

Bupati Rini Syarifah meresmikan Bazar Ramadan 1445 H/2024 M . ( Dyan/Blitar)

Advertorial

Bupati Blitar Rini Syarifah Resmikan Bazar Ramadan.

Selasa, 19 Mar 2024 - 14:45 WIB

Jasa Tukar Uang Pecahan Di Magetan. ( Septian Bayu/Magetan).

Berita Update

Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.

Selasa, 19 Mar 2024 - 10:24 WIB

Kasi Kurikulum Dikpora Magetan Aviv Ika Prasetyowati. ( Joko Nugroho/Magetan)

Berita Update

Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.

Selasa, 19 Mar 2024 - 10:14 WIB

Wali Kota Blitar Santoso serahkan Bantuan Rastrada di Kelurahan Gedog. ( Dyan/ Blitar Kota).

Advertorial

Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.

Senin, 18 Mar 2024 - 15:09 WIB