Jackpotting ATM BCA, WNA Bulgaria Dibekuk Di Madiun.

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 6 Maret 2023 - 22:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tersangka AN, WNA asal Bulgaria pelaku pembobolan mesin ATM BCA di Kabupaten Madiun. ( Septian Bayu/Madiun).

Tersangka AN, WNA asal Bulgaria pelaku pembobolan mesin ATM BCA di Kabupaten Madiun. ( Septian Bayu/Madiun).

MADIUN [Jatimnesia.com] – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Madiun mengamankan Warga Negara Asing (WNA) dari Bulgaria, diduga pelaku pembobolan mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) BCA di Jalan Raya Nglames, masuk Kelurahan Nglames, Kecamatan/Kabupaten Madiun.

WNA Bulgaria berinisial AN (28) pada 23 Februari 2023, sekira pukul 00.45 WIB datang ke lokasi kejadian dan melakukan pembobolan mesin ATM dengan cara merusak sistem mesin atau Jackpotting.

” Menurut pemeriksaan kami, dia melakukan dengan cara merusak kunci, lalu dibuka mesin ATMnya lalu ditancapkan perangkat laptop dan memasukan malware di ATM tersebut sehingga duitnya langsung keluar semua, ” kata AKP Danang Eko Abrianto, Kepala Satuan Reserse Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Madiun, Senin (6/3).

Baca Juga :  Banjir Magetan, Desa Ngelang Dan Desa Jajar Kartoharjo Masih Tergenang.

Dalam aksinya pelaku berhasil menggasak uang tunai sebesar Rp 258 juta rupiah dalam waktu 45 menit dari ATM BCA. ” Berdasarkan informasi yang kita dapat dia ini sindikat dari Bulgaria khusus Jackpotting, ” jelas Kasatreskrim Polres Madiun.

Baca Juga :  Breaking News : Gempa Tuban Dirasakan Warga Ngawi.

Atas perbuatannya, tersangka disangkakan pasal 46 ayat (3) dan atau ayat (1) jo pasal 30 ayat (3) dan atau ayat (1) UURI nomor 19 tahun 2016 tentang perubahan atas undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik subsider pasal 363 ayat (1) ke 5 KUHP. ” Ancaman hukumannya 15 tahun menurut undang-undang ITE, ” pungkasnya.

Berita Terkait

Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.
THR ASN Dan Anggota DPRD Magetan Cair, Pegawai Non ASN Tidak Dapat.
Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.
Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.
Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.
Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.
Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.
Vietnam Digebuk Indonesia 3:0 Dikandang Sendiri.
Berita ini 125 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 23:32 WIB

Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.

Kamis, 28 Maret 2024 - 23:18 WIB

THR ASN Dan Anggota DPRD Magetan Cair, Pegawai Non ASN Tidak Dapat.

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:05 WIB

Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.

Kamis, 28 Maret 2024 - 04:05 WIB

Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:42 WIB

Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:37 WIB

Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.

Selasa, 26 Maret 2024 - 22:36 WIB

Vietnam Digebuk Indonesia 3:0 Dikandang Sendiri.

Selasa, 26 Maret 2024 - 19:34 WIB

Gol Cepat, Indonesia Unggul Vs Vietnam 2 : 0

Berita Terbaru

Eko Muryanto, Kepala Dinas PMD Magetan. ( Ist/Jatimnesia/Magetan).

Berita Update

Di Magetan, Kades dan Perangkat Bisa Dapat THR Pakai APBDes.

Kamis, 28 Mar 2024 - 23:32 WIB

Pers Rilis Polres Blitar Kota. ( Dyan/Blitar)

Berita Update

Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.

Kamis, 28 Mar 2024 - 04:05 WIB

Ketua KPU Magetan Fahrudin. [ Joko Nugroho/Magetan]

Berita Update

Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.

Rabu, 27 Mar 2024 - 20:42 WIB