Layanan Terbaik, Bayi Lahir Di RSUD Magetan Langsung Dapat KIA, Akta, KK Dan BPJS.

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 8 Desember 2021 - 14:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasien Kelahiran Mendapatkan Adminduk. ( Promkes RSUD Magetan).

Pasien Kelahiran Mendapatkan Adminduk. ( Promkes RSUD Magetan).

MAGETAN (Jatimnesia.com)- Setiap bayi yang dilahirkan Di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dokter Sayidiman Kabupaten Magetan bakal langsung mendapatkan Kartu Identitas Anak (KIA), Akta Kelahiran serta Kartu Keluarga (KK) Terbaru.

Tidak hanya berkas Administrasi Kependudukan (Adminduk), RSUD Dokter Sayidiman juga akan memasukan sang bayi menjadi kepesertaan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS).

Inovasi RSUD Magetan merupakan upaya meringankan seluruh pasien yang melewati proses kelahiran.” Fasilitas Four In One ini sebagai upaya kami memberikan layanan yang baik untuk masyarakat Magetan,” kata Dirut RSUD Magetan drg. Ratnawati melalui Bambang Purwadi, Pelaksana harian (Plh) Kabid Penunjang RSUD Dokter Sayidiman Magetan, Rabu (8/12).

Baca Juga :  Deteksi Dini TBC, Dinkes Minta Warga Magetan Rutin Periksa Kesehatan.

Untuk mendapatkan fasilitas tersebut, pasien wajib menyiapkan sejumlah syarat yakni Nama Anak, KK Asli, Foto Copy Surat Nikah, Foto Copy KTP, Surat Keterangan Kelahiran serta Nomor Telephon yang setiap saat dapat dihubungi. ” Kami memberikan jenjang waktu 2X24 Jam untuk menyiapkan data tersebut, agar ketika pasien pulang sudah mendapatkan Adminduk dan BPJS,” ungkap Bambang Purwadi.

Baca Juga :  DPO Kasus Tipikor BUMD Lampung Dibekuk Di Maospati Magetan

Untuk sementara fasilitas Four In One hanya berlaku untuk warga yang ber-KTP Magetan, belum tersedia untuk warga luar Kabupaten Magetan. ” Sementara untuk warga Kabupaten Magetan, semoga kedepan dapat lebih luas,” pungkas Plh Kabid Penunjang RSUD Dokter Sayidiman Magetan.

Berita Terkait

Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.
Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.
Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.
Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.
Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.
Vietnam Digebuk Indonesia 3:0 Dikandang Sendiri.
Gol Cepat, Indonesia Unggul Vs Vietnam 2 : 0
Kenapa Nanik Sumantri Sangat Dikenal Masyarakat Magetan?
Berita ini 91 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:05 WIB

Nama dr Wisnu Herlambang Mencuat, Disebut Cocok Jadi Wabup Magetan.

Kamis, 28 Maret 2024 - 04:05 WIB

Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:42 WIB

Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.

Rabu, 27 Maret 2024 - 15:41 WIB

Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:37 WIB

Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.

Selasa, 26 Maret 2024 - 19:34 WIB

Gol Cepat, Indonesia Unggul Vs Vietnam 2 : 0

Selasa, 26 Maret 2024 - 18:58 WIB

Kenapa Nanik Sumantri Sangat Dikenal Masyarakat Magetan?

Selasa, 26 Maret 2024 - 18:15 WIB

RSUD dr Sayidiman Magetan Gelar Bukber dan Santunan Untuk Santri.

Berita Terbaru

Pers Rilis Polres Blitar Kota. ( Dyan/Blitar)

Berita Update

Polresta Blitar Gerebek Jaringan Prostitusi Online.

Kamis, 28 Mar 2024 - 04:05 WIB

Ketua KPU Magetan Fahrudin. [ Joko Nugroho/Magetan]

Berita Update

Perolehan Kursi DPRD. KPU Magetan : Tunggu Kabar BRPK Dari MK.

Rabu, 27 Mar 2024 - 20:42 WIB

Bupati Blitar Rini Syarifah memberikan motivasi kepada ribuan guru. ( Dyan/Blitar)

Advertorial

Bupati Blitar Motivasi Ribuan Guru SD dan TK.

Rabu, 27 Mar 2024 - 15:41 WIB

Philippe Troussier

Berita Update

Terus Dibantai Indonesia, Vietnam Pecat Philippe Troussier.

Rabu, 27 Mar 2024 - 09:37 WIB