Rapor Pemerintahan Bupati Magetan, Jalan Rusak Tanggung Jawab Dinas PUPR Masih Banyak.

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 20 Februari 2022 - 17:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Jalan Kabupaten Penghubung Kelurahan Tinap - Desa Kembangan. (Redaksi Jatimnesia Magetan).

Kondisi Jalan Kabupaten Penghubung Kelurahan Tinap - Desa Kembangan. (Redaksi Jatimnesia Magetan).

MAGETAN (Jatimnesia.com)- Jelang akhir tahun pemerintahan Suprawoto -Nanik Endang Rusminiarti (ProNa) infrastruktur jalan di Kabupaten Magetan masih banyak yang rusak.

Salah satunya jalan poros Tinap – Kembangan. Jalan yang berada tepat didepan rumah Samsi yang merupakan mantan Wakil bupati (Wabup) Magetan dua periode (2008-2013/2013-2018.red) tersebut kondisinya sangat memprihatinkan.

Jalan yang diampu Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten tersebut dipenuhi dengan lubang serta aspal jalan yang amblas. Jika tidak waspada pengendara khususnya Roda 2 (R2) bisa celaka lewat jalan tersebut.

Baca Juga :  Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.

Kepala Dinas PUPR Kabupaten Magetan, Muhtar Wahid, mengaku jika jalur Temboro – Kembangan tersebut merupakan jalur tambang. ” Karena jalur tambang dari Temboro di tambah musim hujan seperti ini akhirnya rusak kembali,” kata Kepala Dinas PUPR Kabupaten Magetan, Minggu (20/2).

Baca Juga :  Fenomena Elnino, Warga Magetan Diminta Waspada DBD.

Muhtar Wahid tidak dapat menyembutkan, anggaran yang akan kembali dikucurkan untuk jalan penghubung Kecamatan Sukomoro- Kecamatan Karas- Kecamatan Maospati tersebut. ” Lebih detail ke Kabid Bina Marga saja,” pungkas Muhtar Wahid.

Buruknya infrastruktur Kembangan – Tinap menjadi dipastikan akan menjadi rapor pemerintahan Suprawoto – Nanik dimata masyarakat setempat.

Berita Terkait

Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.
Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.
Peringati HKG-PKK Ke-52, Walikota Blitar Ajak Masyarakat Gencarkan Tanam Cabai.
Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.
Bupati Blitar Serahkan Hibah Masjid Bahrul Huda Wlingi.
Ops Keselamatan Semeru 2024, Fatalitas Lakalantas Di Magetan Turun Drastis.
Satpol PP Magetan Razia THM Karaoke.
Babak Baru Paska PN Magetan Tolak Gugatan Mantan Modin Desa Pojok.
Berita ini 141 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 Maret 2024 - 10:24 WIB

Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.

Selasa, 19 Maret 2024 - 10:14 WIB

Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.

Senin, 18 Maret 2024 - 15:25 WIB

Peringati HKG-PKK Ke-52, Walikota Blitar Ajak Masyarakat Gencarkan Tanam Cabai.

Senin, 18 Maret 2024 - 15:09 WIB

Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.

Senin, 18 Maret 2024 - 14:45 WIB

Bupati Blitar Serahkan Hibah Masjid Bahrul Huda Wlingi.

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:29 WIB

Satpol PP Magetan Razia THM Karaoke.

Minggu, 17 Maret 2024 - 13:51 WIB

Babak Baru Paska PN Magetan Tolak Gugatan Mantan Modin Desa Pojok.

Sabtu, 16 Maret 2024 - 11:44 WIB

Legislator Sampaikan Pokir DPRD Blitar TA 2025.

Berita Terbaru

Jasa Tukar Uang Pecahan Di Magetan. ( Septian Bayu/Magetan).

Berita Update

Jelang Lebaran, Polisi Magetan Waspadai Peredaran Upal.

Selasa, 19 Mar 2024 - 10:24 WIB

Kasi Kurikulum Dikpora Magetan Aviv Ika Prasetyowati. ( Joko Nugroho/Magetan)

Berita Update

Pondok Ramadan, Dikpora Magetan Minta Sekolah Pedomani Kemenag.

Selasa, 19 Mar 2024 - 10:14 WIB

Wali Kota Blitar Santoso serahkan Bantuan Rastrada di Kelurahan Gedog. ( Dyan/ Blitar Kota).

Advertorial

Pemkot Blitar Distribusikan Rastrada Januari- April.

Senin, 18 Mar 2024 - 15:09 WIB

Bupati Blitar Rini Syarifah menyerahkan bantuan hibah ke masjid Bahrul Huda di Kelurahan Wlingi. ( Dyan/Blitar)

Advertorial

Bupati Blitar Serahkan Hibah Masjid Bahrul Huda Wlingi.

Senin, 18 Mar 2024 - 14:45 WIB