Tak Ada Bacalon Bupati-Wabup Magetan Perseorangan.

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 13 Mei 2024 - 17:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KPU Dan Bawaslu Magetan Menunggu Pendaftar Calon Perseorangan. ( Joko Nugroho/Magetan/Ist)

KPU Dan Bawaslu Magetan Menunggu Pendaftar Calon Perseorangan. ( Joko Nugroho/Magetan/Ist)

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magetan memastikan tidak ada pasangan Bakal calon (Bacalon) Calon Bupati (Cabup) dan Calon Wakil Bupati (Cawabup) Magetan jalur Independen pada Pemilihan Kepada Daerah (Pilkada) tahun 2024, Senin (13/5).

Pasalnya tidak ada Bacalon Cabup dan Cawabup Perseorangan yang mendaftar ke KPU Magetan hingga Pukul 24:00 Wib. Padahal pendaftaran jalur non Partai Politik ( Parpol) dibuka 8 – 12 Mei 2024.

” Jadi sampai kemarin malam itu puku 23.59 WIB, KPU menunggu dan diawasi oleh Bawaslu Magetan itu tidak ada yang datang atau mendaftar perseorangan di Pilkada tahun 2024, ” jelas Ketua KPU Magetan Fahrudin, Senin (13/5).

Baca Juga :  Pemdes Dapat Ajukan Pinjam Pakai Gedung Bekas SD Ke Bupati Magetan

Fahrudin memastikan, Pemilihan Kepala Daearah ( Pilkada) Magetan 27 November 2024 mendatang hanya diikuti Pasangan Calon ( Paslon) Cabup dan Cawabup yang diusung Parpol gabungan.

” Sesuai dengan tahapan nanti kita tunggu saja jalur partai. Partai yang mendaftar dan gabungan partai. Karena di Magetan itu tidak ada satupun partai yang bisa mendaftar sendiri ya mestinya koalisi, ” kata Ketua KPU Magetan.

Menurut Fahrudin, pihaknya masih belum bisa menyebutkan secara rinci jadual pendaftaran Bacalon Paslon Cabup dan Cawabup Magetan jalur parpol gabungan tersebut.

Baca Juga :  DPRD Dukung Forkopimda Ciptakan Blitar Kondusif.

” Pendaftaran Bacalon bupati dari jalur partai atau gabungan partai secara rinci belum saya temukan. Dalam PKPU 2 Tahun 2024 tersebut, cuma bulan Agustus, ” pungkas Ketua KPU Magetan.

Sebagai informasi, sesuai Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 2 Tahun 2024 Tentang Tahapan Dan Jadwal Pemilihan Gubernur Dan Wakil Gubernur, Bupati Dan Wakil Bupati, Serta Walikota Dan Wakil Walikota Tahun 2024 menyebut, pengumuman Pendaftaran Pasangan Calon (Paslon) dilaksanakan 24 Agustus 2024 – 26 Agustus 2024. Selanjutnya Tahap Pendaftaran Paslon 27 Agustus 2024- 29 Agustus 2024.

Penulis : Joko Nugroho

Berita Terkait

Cabup Magetan Nanik Sumantri Optimis Putusan MK Sahkan Perolehan Suara NIAT.
Sidang MK Pembuktian PHPKADA Magetan.
PHPKADA Magetan : KPU Siapkan Saksi Dan Bukti Tambahan
MK Putuskan PHPKADA Magetan Lanjut Pembuktian.
[ Live ] Sidang Putusan Sela PHPKADA Magetan.
Sidang Putusan Sela PHPKADA Magetan 4 Februari 2025.
Sidang Lanjutan PHPKada Magetan Tunggu Konfirmasi MK.
Sidang PHPKada Magetan : Hakim Minta Warga Kinandang Sarmi Dihadirkan Dipersidangan.

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:59 WIB

Cabup Magetan Nanik Sumantri Optimis Putusan MK Sahkan Perolehan Suara NIAT.

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:41 WIB

Sidang MK Pembuktian PHPKADA Magetan.

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:47 WIB

PHPKADA Magetan : KPU Siapkan Saksi Dan Bukti Tambahan

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:46 WIB

MK Putuskan PHPKADA Magetan Lanjut Pembuktian.

Selasa, 4 Februari 2025 - 10:00 WIB

[ Live ] Sidang Putusan Sela PHPKADA Magetan.

Minggu, 2 Februari 2025 - 14:58 WIB

Sidang Putusan Sela PHPKADA Magetan 4 Februari 2025.

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:46 WIB

Sidang Lanjutan PHPKada Magetan Tunggu Konfirmasi MK.

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:18 WIB

Sidang PHPKada Magetan : Hakim Minta Warga Kinandang Sarmi Dihadirkan Dipersidangan.

Berita Terbaru

Kabag Hukum Setdakab Magetan Arief Rachman.

Hukum & Kriminal

Pemkab Magetan Dampingi Para Tergugat Perkara Tukang Sayur Keliling.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:53 WIB

Pj Sekda Magetan Winarto.

Politik & Pemerintahan

Pj Sekda Magetan Angkat Suara JPO Pasar Baru.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:49 WIB

Kepala Dinas PMD Magetan Eko Muryanto. ( Joko Nugroho/Magetan).

Hukum & Kriminal

Pemdes Pesu Minta Bantuan Hukum Bupati Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:46 WIB

Majelis Hakim MK Panel I Perkara PHPKADA Magetan.

Jatimnesia TV

Sidang MK Pembuktian PHPKADA Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:41 WIB