MAGETAN [Jatimnesia.com] – Komisi Pemilihan Umum ( KPU) Magetan merilis hasil penelitian perbaikan persyaratan administrasi Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Magetan Tahun 2024.
Berdasarkan data tersebut, KPU Magetan meminta tanggapan masyarakat terkait keabsahan Persyaratan Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Magetan tersebut. (Adv).