Timnas Indonesia U-17 Hajar Korsel 1 : 0

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 5 April 2025 - 00:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Proses Gol Timnas U 17 Gelaran Piala Asia U 17 AFC.

Proses Gol Timnas U 17 Gelaran Piala Asia U 17 AFC.

ARAB SAUDI [Jatimnesia. com] – Timnas Indonesia U-17 berhasil membekuk Timnas Korea Selatan Dengan Skor Tipis 1 : 0 dalam Kualifikasi Piala Asia AFC 2025, Jumat ( 4/4).

Berlaga di Stadion Prince Abdullah Al-Faisal, Jeddah, Arab Saudi, Gol Tunggal Garuda Muda tercipta di babak Kedua dari Kotak Pinalti Yang Muntah di menit 90+2′.

Baca Juga :  Pacitan Adventure Tourism III/2024 Diikuti Ratusan Crosser

Setelah Dihadiahi Pinalti akibat bola menyentuh tangan salah satu pemain Timnas Korea Selatan, Evandra Florasta berhasil menyambar bola reborn untuk dilesakkan ke jaring gol Korsel yang sebelumnya berhasil ditepis Kiper Korsel Ju-ho Choi.

Baca Juga :  Persemag Magetan Absen Liga 4 Kapal Api PSSI Jatim 2024/2025.

Timnas Garuda Muda U-17 berhasil mempertahankan kemenangan hingga Waktu berakhir meskipun digempur Korsel.

Dari Hasil kemenangan dari Timnas Korsel tersebut, Garuda Muda menjadi Juara Group C, sedangkan Taeguk Warriors – julukkan Timnas Korsel didasar  klasemen.

 

 

 

 

Berita Terkait

Pelajar Magetan Bakat Pencak Silat Diarahkan Ikut 02SN.
Pacitan Tuan Rumah Kejurnas Ju- Jitsu Kajati Jatim Cup 2025
KIP Jajal Lintasan Sirkuit Balap Magetan
IMI Minta Sirkuit Parang Magetan Dilengkapi Ban Pengaman.
Proyek Sirkuit Parang Magetan Disuntik Rp 5 Miliar.
Pacitan Adventure Tourism III/2024 Diikuti Ratusan Crosser
Persemag Magetan Absen Liga 4 Kapal Api PSSI Jatim 2024/2025.
Ragam Prestasi Atlit Pacitan 2024.

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 16:57 WIB

Pelajar Magetan Bakat Pencak Silat Diarahkan Ikut 02SN.

Sabtu, 5 April 2025 - 00:17 WIB

Timnas Indonesia U-17 Hajar Korsel 1 : 0

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:06 WIB

Pacitan Tuan Rumah Kejurnas Ju- Jitsu Kajati Jatim Cup 2025

Minggu, 12 Januari 2025 - 18:06 WIB

KIP Jajal Lintasan Sirkuit Balap Magetan

Minggu, 5 Januari 2025 - 16:34 WIB

IMI Minta Sirkuit Parang Magetan Dilengkapi Ban Pengaman.

Minggu, 5 Januari 2025 - 16:01 WIB

Proyek Sirkuit Parang Magetan Disuntik Rp 5 Miliar.

Minggu, 15 Desember 2024 - 18:58 WIB

Pacitan Adventure Tourism III/2024 Diikuti Ratusan Crosser

Jumat, 13 Desember 2024 - 11:16 WIB

Persemag Magetan Absen Liga 4 Kapal Api PSSI Jatim 2024/2025.

Berita Terbaru

Ketua DPRD Magetan Suratno Hadiri Pembukaan Magetan Job Fair 2025.

Politik & Pemerintahan

Ketua Dewan Berharap Magetan Job Fair Atasi Pengangguran.

Jumat, 13 Jun 2025 - 18:49 WIB

Kajari Magetan Yuana Nurshiyam.

Hukum & Kriminal

Kejari Magetan Siap Tetapkan TSK Korupsi Gamelan.

Jumat, 13 Jun 2025 - 17:45 WIB

Kasatreskrim Polres Magetan AKP Joko Santoso.

Hukum & Kriminal

Lidik Perkara KSP MSI Magetan, Kasat Reskrim Pastikan Masih Jalan.

Jumat, 13 Jun 2025 - 17:39 WIB

ASN Pemkab Magetan. ( septian bayu/Magetan).

Politik & Pemerintahan

1.025 ASN Magetan Dikabarkan Tak Akan Terima Gaji Ke- 13

Kamis, 12 Jun 2025 - 16:41 WIB

BB Narkoba dimusnahkan dengan cara di blender.

Hukum & Kriminal

Perkara Narkoba Melonjak Di Magetan.

Kamis, 12 Jun 2025 - 16:31 WIB