Satpol PP Pacitan Aktif Razia Rokok Ilegal.

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satpol PP Kabupaten Pacitan Sidak pasar tradisional wilayah perbatasan.  ( Apriyanto/Pacitan).

Satpol PP Kabupaten Pacitan Sidak pasar tradisional wilayah perbatasan. ( Apriyanto/Pacitan).

PACITAN [ Jatimnesia.com] – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Pacitan aktif memberangus peredaran rokok ilegal di wilayah hukum Kabupaten Pacitan.

Area pasar tradisional serta pasar wilayah perbatasan menjadi sasaran razia, pasalnya disinyalir peredaran rokok ilegal sangat mudah diperjualbelikan oknum pedagang pasar tradisional wilayah perbatasan.

” Kami terus melakukan sidak ke berbagai pasar- pasar tradisional di Pacitan, termasuk juga di pasar- pasar wilayah perbatasan untuk membasmi peredaran rokok ilegal,” kata Kasatpol PP Kabupaten Pacitan Ardyan Wahyudi, Jumat ( 18/10).

Baca Juga :  Ketua DPC Partai Gerindra Magetan Sampaikan Selamat Atas Pelantikan Anggota DPRD Magetan 2024-2029.

Ardyan mempertegas, peredaran rokok ilegal dapat merugikan diri sendiri, masyarakat dan memperjualbelikan rokok ilegal bisa menghantarkan ke hukuman jeruji besi atau penjara.

” Jelas sangat merugikan kita semua, jadi sembari mengadakan sidak, kami juga mengajak masyarakat untuk tidak menjual dan membeli serta mengkonsumsi rokok ilegal,” tegasnya.

Baca Juga :  Update Tukar Guling Lahan Puskesmas Ngadirojo Pacitan.

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pacitan juga meminta partisipasi masyarakat dalam pengawasan dan pemberantasan rokok tanpa pita cukai resmi. Hal ini sangat penting karena peredaran rokok illegal berdampak negatif pada pendapatan keuangan negara maupun daerah. ( adv).

Penulis : Apriyanto

Berita Terkait

Bupati Blitar Launching E-BLUD Dan Serahkan CSR Mobil Ambulans Ke RSUD Ngudi Waluyo Wlingi.
PUPR Pacitan Sapu Lubang Tulakan – Tegalombo.
Dewan Pacitan Minta Tradisi Rontek Gugah Sahur Aman.
Pemkab Magetan Merajut Kebersamaan Dengan Safari Ramadhan.
Terbukti Simpan Rokok Ilegal, Warga Magetan Bayar Denda Rp 95 Juta.
Dinkes Pacitan Berikan Tips Sehat Saat Puasa
Bupati Pacitan Aji- Wabup Gagarin Banjir Ucapan Selamat Berbagai Pihak.
Ucapan Selamat DPRD Pacitan Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pacitan Periode 2025-2030.

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:07 WIB

Bupati Blitar Launching E-BLUD Dan Serahkan CSR Mobil Ambulans Ke RSUD Ngudi Waluyo Wlingi.

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:20 WIB

PUPR Pacitan Sapu Lubang Tulakan – Tegalombo.

Selasa, 11 Maret 2025 - 05:11 WIB

Dewan Pacitan Minta Tradisi Rontek Gugah Sahur Aman.

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:26 WIB

Pemkab Magetan Merajut Kebersamaan Dengan Safari Ramadhan.

Jumat, 28 Februari 2025 - 11:36 WIB

Terbukti Simpan Rokok Ilegal, Warga Magetan Bayar Denda Rp 95 Juta.

Rabu, 26 Februari 2025 - 19:00 WIB

Dinkes Pacitan Berikan Tips Sehat Saat Puasa

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:08 WIB

Bupati Pacitan Aji- Wabup Gagarin Banjir Ucapan Selamat Berbagai Pihak.

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:03 WIB

Ucapan Selamat DPRD Pacitan Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pacitan Periode 2025-2030.

Berita Terbaru

Pembina Sentra Gakkumdu Kabupaten Magetan Medi Santoni.

Hukum & Kriminal

Gakkumdu Dalami Pelanggaran Hukum Pilkada Magetan.

Jumat, 14 Mar 2025 - 15:05 WIB

Ketua Dewan Pers Dr. Ninik Rahayu.

Breaking news

Dewan Pers Himbau Tak Layani Permintaan THR Atasnamakan Pers.

Jumat, 14 Mar 2025 - 10:48 WIB

Polres Magetan

Breaking news

Breaking News : Jabatan Kapolres Magetan Berganti.

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:31 WIB