Cabup Magetan Nanik Sumantri Gabung Partai Gerindra.

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 2 Agustus 2024 - 18:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cabup Magetan Nanik Sumantri. ( Joko Nugroho/Magetan).

Cabup Magetan Nanik Sumantri. ( Joko Nugroho/Magetan).

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Mantan Wakil Bupati (Wabup) Magetan Nanik Endang Rusminiarti atau Nanik Sumantri masuk menjadi kader Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kabupaten Magetan.

Kartu anggota Nanik Sumantri diberikan langsung Ketua Organisasi Keanggotaan Keorganisasian (OKK) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerindra Jawa Timur Dayat dalam Rapat Pimpinan Cabang ( Rapimcab), Kamis (1/8).

” Penyerahan KTA oleh Ketua OKK DPD Jatim, disaksikan Ketua DPD dan seluruh pengurus DPC, PAC, Ranting Gerindra Magetan,” kata Ketua DPC Gerindra Magetan Puthut Pujiono, Jumat (2/8).

Baca Juga :  Sujatno Macung Bupati Magetan, Caleg PDIP Ketiban Durian Runtuh.

Puthut berharap, seluruh kader dan simpatisan Partai Gerindra Magetan dapat mendukung penuh Calon Bupati (Cabup) Nanik Sumantri pada Pemilihan Kepala Daerah ( Pilkada) 27 November mendatang.

” Harapan besarnya dalam kontestasi Pilkada semua kader simpatisan dan pengurus bisa bergerak maksimal dalam memenangkan dan menghantar Bunda Nanik Sumantri menuju AE 1 Magetan, dan menjadi kebanggaan Gerindra dan masyarakat Magetan, dalam mewujudkan mayarakat yang maju, dan sejahtera sejalan dengan pemerintahan kedepan,” ungkap Puthut Pujiono.

Baca Juga :  Pilkada Magetan, Sujatno Pasrah Nama Cawabup Ke Parpol.

Diberitakan sebelumnya, Partai Gerindra memastikan mendukung penuh Nanik Sumantri sebagai Calon Bupati Magetan periode 2024-2029. Partai bentukan Presiden Republik Indonesis terpilih Prabowo Subianto tersebut merupakan Partai Politik (Parpol) pemilik 6 kursi hasil Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024.

Berita Terkait

Bawaslu Magetan Pastikan Panggil Cakada Terlapor Sebelum PSU.
Dugaan Pelanggaran Pilkada, Bawaslu Magetan Bakal Periksa Paslon Terlapor.
MPP Magetan Kembali Sabet Kategori Layanan Prima Kementerian PAN-RB
Laporan Dugaan Pelanggaran KPPS Lokasi PSU Tak Diregister Bawaslu Magetan.
Bawaslu Magetan Dilapori Bagi – Bagi Sembako Disertai Gambar Paslon.
Blangko e-KTP Magetan Terbatas, Diprediksi Tak Sampai Lebaran.
Pemkab Magetan Merajut Kebersamaan Dengan Safari Ramadhan.
Cetak e-KTP Kembali Ke Dinas Dukcapil dan MPP Magetan.

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 18:56 WIB

Bawaslu Magetan Pastikan Panggil Cakada Terlapor Sebelum PSU.

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:14 WIB

Dugaan Pelanggaran Pilkada, Bawaslu Magetan Bakal Periksa Paslon Terlapor.

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:17 WIB

MPP Magetan Kembali Sabet Kategori Layanan Prima Kementerian PAN-RB

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:21 WIB

Laporan Dugaan Pelanggaran KPPS Lokasi PSU Tak Diregister Bawaslu Magetan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:42 WIB

Bawaslu Magetan Dilapori Bagi – Bagi Sembako Disertai Gambar Paslon.

Minggu, 9 Maret 2025 - 22:30 WIB

Blangko e-KTP Magetan Terbatas, Diprediksi Tak Sampai Lebaran.

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:26 WIB

Pemkab Magetan Merajut Kebersamaan Dengan Safari Ramadhan.

Kamis, 6 Maret 2025 - 15:17 WIB

Cetak e-KTP Kembali Ke Dinas Dukcapil dan MPP Magetan.

Berita Terbaru

Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Hubungan Masyarakat Bawaslu Magetan Mohammad Ramzi.

Politik & Pemerintahan

Bawaslu Magetan Pastikan Panggil Cakada Terlapor Sebelum PSU.

Senin, 17 Mar 2025 - 18:56 WIB

 Jenasah Almarhum Aditya Yoga Pratama Dibawa Ke RSUD dr Soeroto Ngawi.

Breaking news

Mayat Warga Magetan Ditemukan Terapung di Ngawi.

Senin, 17 Mar 2025 - 17:46 WIB

Pencairan Jenasah Korban Aditya Yoga Pratama.

Peristiwa

2 Pemuda Magetan Terseret Air Sungai, 1 Korban Belum Ditemukan.

Minggu, 16 Mar 2025 - 17:25 WIB

 Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu Magetan M. Ramzi..

Politik & Pemerintahan

Dugaan Pelanggaran Pilkada, Bawaslu Magetan Bakal Periksa Paslon Terlapor.

Minggu, 16 Mar 2025 - 17:14 WIB

Pembina Sentra Gakkumdu Kabupaten Magetan Medi Santoni.

Hukum & Kriminal

Gakkumdu Dalami Pelanggaran Hukum Pilkada Magetan.

Jumat, 14 Mar 2025 - 15:05 WIB