Debat Publik Pilkada Pacitan 3: Paslon Aji- Gagarin Kuasai Tema.

Avatar photo

- Redaksi

Minggu, 17 November 2024 - 17:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Debat Publik Ketiga Pilkada Pacitan.

Debat Publik Ketiga Pilkada Pacitan.

PACITAN [ Jatimnesia.com] – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pacitan menggelar debat Publik ketiga Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Pacitan 2024, Sabtu ( 16/11).

Debat publik diikuti 2 Paslon Calon Kepala Daerah (Cakada) Pacitan yakni Ronny-Saptono nomor urut 1 dan Aji-Gagarin nomor urut 2.

Ketua tim pemenangan Paslon urut 02 Aji – Gagarin, Arif Setya Budi, mengaku bangga dengan hasil debat pamungkas tersebut, pasalnya Paslon Aji -Gagarin sangat santun dan menguasai tema.

Baca Juga :  Perkara Tipikor BRI Pacitan Dilimpahkan.

” Saya sebagai ketua tim pemenangan sangat bangga dengan calon kami yang telah menyampaikan dan memberikan tanggapan dengan baik dan tepat,” ujarmya.

Politisi Partai Demokrat yang akrab disapa ASB tersebut menilai, Paslon nomor urut 02 bukan hanya memberikan wacana, tapi juga telah memberikan realisasi kepada masyarakat Pacitan.

” Beliau berdua telah memberikan realisasi dan apa yang kurang mereka akan tetap segera memperbaiki” ungkapnya.

Baca Juga :  Ketua DPC PDIP dan Hanura Magetan Berebut Rekom Partai Demokrat.

ASB menambah, paslon Aji – Gagarin ini merupakan calon yang mendapat rekomendasi dari partai Demokrat, Gerindra, Golkar, Hanura, PAN, Perindo, PKB, Gelora dan PDI-P.

” Kemenangan adalah harapan besar kami, karena Paslon Aji – Gagarin ini mendapat rekomendasi dan dukungan dari parpol yang duduk di Pemerintahan dan Kementerian, tentu akan banyak akses dan program besar ke Pacitan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Pancer Door Run 10K & 5K Pacitan.
Bawaslu Magetan Tak Meregister Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada.
Paslon Cakada Magetan Sujatno – Ida Ajukan PHPU Ke MK.
Paslon Cakada Ponorogo Ipong – Segoro Luhur Ajukan PHPU Ke MK.
Pleno Bawaslu Magetan : Register Atau Tidak Register Laporan Pelanggaran Pilkada.
Pengumuman Hasil Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Magetan Tahun 2024.
Pilkada Magetan, NIAT 137.347 suara, HEBAT 131.264 suara, JADI 136.083 suara.
Rekapitulasi Kabupaten Selesai, Paslon Nanik – Suyatni Raih Suara Terbanyak Pilkada Magetan.

Berita Terkait

Minggu, 8 Desember 2024 - 21:58 WIB

Pancer Door Run 10K & 5K Pacitan.

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:01 WIB

Bawaslu Magetan Tak Meregister Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada.

Minggu, 8 Desember 2024 - 10:12 WIB

Paslon Cakada Magetan Sujatno – Ida Ajukan PHPU Ke MK.

Minggu, 8 Desember 2024 - 09:53 WIB

Paslon Cakada Ponorogo Ipong – Segoro Luhur Ajukan PHPU Ke MK.

Kamis, 5 Desember 2024 - 18:34 WIB

Pleno Bawaslu Magetan : Register Atau Tidak Register Laporan Pelanggaran Pilkada.

Kamis, 5 Desember 2024 - 11:31 WIB

Pengumuman Hasil Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Magetan Tahun 2024.

Rabu, 4 Desember 2024 - 07:10 WIB

Pilkada Magetan, NIAT 137.347 suara, HEBAT 131.264 suara, JADI 136.083 suara.

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:16 WIB

Rekapitulasi Kabupaten Selesai, Paslon Nanik – Suyatni Raih Suara Terbanyak Pilkada Magetan.

Berita Terbaru

Fun Run Pancer Door Kabupaten Pacitan.

Olahraga

Pancer Door Run 10K & 5K Pacitan.

Minggu, 8 Des 2024 - 21:58 WIB

Bawaslu Magetan Menempel Papan Informasi Hasil Pleno Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada. ( joko nugroho/magetan).

Pilkada 2024

Bawaslu Magetan Tak Meregister Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada.

Minggu, 8 Des 2024 - 12:01 WIB

Sejoli YF Dan IF Terduga Pelaku Pembuang Bayi.

Hukum & Kriminal

Polres Magetan Bekuk Pembuang Bayi Didepan Toko Besi.

Minggu, 8 Des 2024 - 11:34 WIB

Paslon Sujatno - Ida Datangi KPU Magetan. ( Joko Nugroho/Magetan).

Pilkada 2024

Paslon Cakada Magetan Sujatno – Ida Ajukan PHPU Ke MK.

Minggu, 8 Des 2024 - 10:12 WIB

Perolehan Suara Pilkada Ponorogo. Aset : KPU Ponorogo.

Pilkada 2024

Paslon Cakada Ponorogo Ipong – Segoro Luhur Ajukan PHPU Ke MK.

Minggu, 8 Des 2024 - 09:53 WIB