Jalan Tapak Merah Saka Kencana Tempuh Cemorosewu – Magetan.

Avatar photo

- Redaksi

Minggu, 15 September 2024 - 19:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ratusan anggota Satuan Karya Pramuka (SAKA) Kencana Gerakan Pramuka Magetan. ( Septian/Magetan).

Ratusan anggota Satuan Karya Pramuka (SAKA) Kencana Gerakan Pramuka Magetan. ( Septian/Magetan).

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Ratusan anggota Satuan Karya Pramuka (SAKA) Kencana menjalani proses penggembaraan jalan tapak merah kuranglebih 30 Kilometer (Km), Sabtu (14/9).

Dimulai Cemoro Sewu Kecamatan Plaosan Magetan finish Gor Rajawali Selopanggung.

“ Kurang lebih 30 Km. Start cemoro sewu nanti finish kembali di gor rajawali, “kata Pelaksana Tugas (Plt) Dinas PPKB PPPA Magetan Suwito, Sabtu (14/9).

Baca Juga :  Penjaringan Cawabup Magetan, Rakyat Magetan Pilih Mana Risto Atau Ki Agus?

Diterangkan Suwito, penggembaraan tapak merah oleh Saka Kencana tersebut bertujuan untuk mengasah dan membentuk karakter serta kepemimpinan anak didik menuju pribadi yang bertanggung jawab dan tangkas.

Baca Juga :  DPRD Dikejar Waktu Usulkan Calon Pj Bupati Magetan.

“ Harapannya apa yang menjadi tujuan pramuka baik dasa dharma atau tri Satya bisa dipahami dan dimengerti sehingga dapat diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari, “ pungkasnya.

Penulis : Septian Bayu

Berita Terkait

Kunjungi Magetan, Kemensos Pastikan Biaya Pendidikan Anak Korban Longsor Ditanggung Pemerintah.
33 Tahun SMK Yosonegoro Magetan.
Majalah SMART Karya SMAN 1 Barat Magetan.
Karya Hebat SMAN 1 Barat Magetan.
UNS Tak Lagi Pakai Graha Literasi Magetan.
Seminar Nasional Ekonomi Outlook 2025 : Pertumbuhan Ekonomi Pancasila Yang Inklusif Dan Berkelanjutan.
Sepanjang 2024, Dinas Dikpora Magetan Rehab 36 Sekolah.
Puluhan Warga Nguntoronadi Magetan Diwisuda Jadi Orangtua Hebat.

Berita Terkait

Rabu, 29 Januari 2025 - 16:09 WIB

Kunjungi Magetan, Kemensos Pastikan Biaya Pendidikan Anak Korban Longsor Ditanggung Pemerintah.

Senin, 13 Januari 2025 - 21:29 WIB

33 Tahun SMK Yosonegoro Magetan.

Minggu, 22 Desember 2024 - 17:46 WIB

Majalah SMART Karya SMAN 1 Barat Magetan.

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:29 WIB

Karya Hebat SMAN 1 Barat Magetan.

Selasa, 17 Desember 2024 - 18:17 WIB

UNS Tak Lagi Pakai Graha Literasi Magetan.

Senin, 16 Desember 2024 - 18:06 WIB

Seminar Nasional Ekonomi Outlook 2025 : Pertumbuhan Ekonomi Pancasila Yang Inklusif Dan Berkelanjutan.

Rabu, 20 November 2024 - 17:05 WIB

Sepanjang 2024, Dinas Dikpora Magetan Rehab 36 Sekolah.

Rabu, 20 November 2024 - 17:00 WIB

Puluhan Warga Nguntoronadi Magetan Diwisuda Jadi Orangtua Hebat.

Berita Terbaru

Kabag Hukum Setdakab Magetan Arief Rachman.

Hukum & Kriminal

Pemkab Magetan Dampingi Para Tergugat Perkara Tukang Sayur Keliling.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:53 WIB

Pj Sekda Magetan Winarto.

Politik & Pemerintahan

Pj Sekda Magetan Angkat Suara JPO Pasar Baru.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:49 WIB

Kepala Dinas PMD Magetan Eko Muryanto. ( Joko Nugroho/Magetan).

Hukum & Kriminal

Pemdes Pesu Minta Bantuan Hukum Bupati Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:46 WIB

Majelis Hakim MK Panel I Perkara PHPKADA Magetan.

Jatimnesia TV

Sidang MK Pembuktian PHPKADA Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:41 WIB