Disnakkan Magetan Bagikan Tips Pilih Hewan Kurban.

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 24 Mei 2025 - 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Disnakkan Magetan, drh. Nur Haryani

Kepala Disnakkan Magetan, drh. Nur Haryani

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Kabupaten Magetan memberikan tips kepada masyarakat memilih hewan ternak untuk hewan Kurban.

Kepala Disnakkan Magetan, drh. Nur Haryani, mengungkapkan pembeli bisa mengecek kesehatan hewan yang ingin dibelinya dengan cara mengikuti riwayat pemeriksaan petugas kesehatan hewan yang dilakukan kepada pengumpul hingga pedagang di pasar hewan.

Baca Juga :  592 Warga Magetan Tergigit Aedes Aegypti, 4 Meninggal Dunia.

” Masyarakat bisa memilih ternaknya ditempat yang sudah kita pastikan sudah kita lakukan pemeriksaan. Bisa mendapat atau meminta surat sehat itu, ” beber drh Nur Haryani, Jumat (23/5).

Disnakkan Kabupaten Magetan telah menyiapkan 2 lokasi Rumah Potong Hewan (RPH) yakni di Jalan Samudra serta Plaosan yang telah terjamin pemotongan daging halal.

Baca Juga :  Magetan Masih Nol Kasus Covid-19

Masyarakat akan dibebani restribusi Rp 30 ribu untuk hewan ternak berjenis kelamin jantan dan Rp 50 ribu untuk betina.

” Retribusi itu kita menyediakan Juleha-nya atauJuru sembelih halal dan pemeriksaan sebelum dan sesudah penyembelihan, “ tandasnya.

Sebagai informasi, saat ini sudah ada 130 hewan ternak yang siap dipotong di Kedua RPH Disnakkan Magetan.

Penulis : septian bayu

Berita Terkait

Kesehatan Driver Speedboat Sarangan Dipantau Ketat.
Mengenal Sistem Triase RSDS Magetan.
Keluhan Reproduksi Pria Tertangani Secara Medis Di RSUD Magetan.
Pemkab Magetan Jamin Kepersertaan BPJS 66 Ribu Warga.
Asosiasi Dinkes Apresiasi Pemkab Ngawi Berhasil Tekan Kasus HIV.
Magetan Masih Nol Kasus Covid-19
RSDS Magetan Dilengkapi Klinik Pengobatan Tradisional Bagas Waras.
Dinkes Ngawi Dorong Puskesmas Terapkan Pelayanan Penyehatan Tradisional

Berita Terkait

Jumat, 20 Juni 2025 - 16:15 WIB

Kesehatan Driver Speedboat Sarangan Dipantau Ketat.

Kamis, 19 Juni 2025 - 15:45 WIB

Mengenal Sistem Triase RSDS Magetan.

Selasa, 17 Juni 2025 - 20:01 WIB

Keluhan Reproduksi Pria Tertangani Secara Medis Di RSUD Magetan.

Selasa, 17 Juni 2025 - 16:10 WIB

Pemkab Magetan Jamin Kepersertaan BPJS 66 Ribu Warga.

Kamis, 12 Juni 2025 - 09:49 WIB

Asosiasi Dinkes Apresiasi Pemkab Ngawi Berhasil Tekan Kasus HIV.

Selasa, 3 Juni 2025 - 18:55 WIB

Magetan Masih Nol Kasus Covid-19

Jumat, 30 Mei 2025 - 16:40 WIB

RSDS Magetan Dilengkapi Klinik Pengobatan Tradisional Bagas Waras.

Sabtu, 24 Mei 2025 - 11:25 WIB

Disnakkan Magetan Bagikan Tips Pilih Hewan Kurban.

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Presiden Prabowo Bubarkan Satgas Saber Pungli.

Jumat, 20 Jun 2025 - 20:59 WIB

Pemeriksaan Kesehatan 	Warga Lansia.

Peristiwa

Peringatan Hari Lansia Di Magetan.

Jumat, 20 Jun 2025 - 16:23 WIB

Sopir Speedboat Telaga Sarangan Magetan Mendapatkan Pemeriksaan Tim Medis.

Kesehatan

Kesehatan Driver Speedboat Sarangan Dipantau Ketat.

Jumat, 20 Jun 2025 - 16:15 WIB

Satpol PP dan Damkar Magetan Razia Rokok Ilegal.

Hukum & Kriminal

Satpol PP Magetan Godok Regulasi Baru Razia Rokok Ilegal.

Kamis, 19 Jun 2025 - 16:08 WIB

Kepala IGD RSUD dr Sayidiman Magetan Pujo Catur Priyono.

Kesehatan

Mengenal Sistem Triase RSDS Magetan.

Kamis, 19 Jun 2025 - 15:45 WIB