Polemik Pengadaan Tanah Rp 17 Miliar Pemkab Magetan.

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 2 Oktober 2024 - 17:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Bupati Magetan Nizhamul. ( Septian/Magetan).

Pj Bupati Magetan Nizhamul. ( Septian/Magetan).

MAGETAN [ Jatimnesia.com] – Penjabat (Pj) Bupati Magetan Nizhamul mengaku belum menerima laporan dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait rencana pengadaan tanah senilai belasan miliar di Kecamatan Plaosan tersebut.

Meskipun Perubahan Anggaran Keuangan (PAK) 2024 sudah disahkan bersama DPRD, namun Nizhamul mengaku tidak tahu menahu karena tidak mendapatkan laporan.

” Saya belum menerima laporan dari kepala dinas terkait pengadaan tanah tersebut, karena memang bukan dijaman saya,” kata Pj Bupati Magetan, Selasa (1/10).

Baca Juga :  KPU Magetan Optimis Pertahankan Pleno Hasil Pilkada.

Pun, Pj Bupati Magetan belum memahami urgensi pengadaan tanah senilai Rp 17 Miliar lebih tersebut untuk Kabupaten Magetan.

” Urgensi kepentinganya apa kita belum lihat itu, namun sudah kita sahkan kemarin anggaran itu masuk,” beber Nizhamul.

Nizhamul memastikan tidak akan segan – segan menunda pengadaan lahan tersebut jika dirasa kurang bermanfaat khususnya untuk rakyat Magetan karena dibeli memakai dana APBD.

Baca Juga :  Popularitas Tinggi, PKS Magetan Pantau Nanik Sumantri.

” Tapi sepanjang itu saya nilai kurang bermanfaat atau memang meski ditunda sebaiknya ditunda saja,” pungkas Pj Bupati Magetan.

Sebagai informasi, akhir tahun ini Pemkab Magetan berencana membeli tanah diarea Telaga Wahyu – Telaga Sarangan Kecamatan Plaosan. Anggaran yang disiapkan pun tidak sepele yakni Rp 17 miliar lebih.

Penulis : Septian Bayu

Berita Terkait

Pj Sekda Magetan Angkat Suara JPO Pasar Baru.
PHPKADA Magetan : KPU Siapkan Saksi Dan Bukti Tambahan
Bupati Magetan Siapkan Call Center Aduan Publik Terkait Kendaraan Dinas.
Polemik JPO Pasar Baru Magetan.
MK Putuskan PHPKADA Magetan Lanjut Pembuktian.
SBY Undang Bupati dan Ketua DPRD Pacitan Ke Cikeas.
JPO Depan Pasar Baru Magetan Panen Kritik.
Kendaraan Dinas Dipakai Diluar Jam Kerja ASN.

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:49 WIB

Pj Sekda Magetan Angkat Suara JPO Pasar Baru.

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:47 WIB

PHPKADA Magetan : KPU Siapkan Saksi Dan Bukti Tambahan

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:58 WIB

Bupati Magetan Siapkan Call Center Aduan Publik Terkait Kendaraan Dinas.

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:50 WIB

Polemik JPO Pasar Baru Magetan.

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:46 WIB

MK Putuskan PHPKADA Magetan Lanjut Pembuktian.

Senin, 3 Februari 2025 - 18:23 WIB

SBY Undang Bupati dan Ketua DPRD Pacitan Ke Cikeas.

Minggu, 2 Februari 2025 - 15:38 WIB

JPO Depan Pasar Baru Magetan Panen Kritik.

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:06 WIB

Kendaraan Dinas Dipakai Diluar Jam Kerja ASN.

Berita Terbaru

Kabag Hukum Setdakab Magetan Arief Rachman.

Hukum & Kriminal

Pemkab Magetan Dampingi Para Tergugat Perkara Tukang Sayur Keliling.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:53 WIB

Pj Sekda Magetan Winarto.

Politik & Pemerintahan

Pj Sekda Magetan Angkat Suara JPO Pasar Baru.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:49 WIB

Kepala Dinas PMD Magetan Eko Muryanto. ( Joko Nugroho/Magetan).

Hukum & Kriminal

Pemdes Pesu Minta Bantuan Hukum Bupati Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:46 WIB

Majelis Hakim MK Panel I Perkara PHPKADA Magetan.

Jatimnesia TV

Sidang MK Pembuktian PHPKADA Magetan.

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:41 WIB